Sesuai janjinya, tidak terlampau lama setelah peluncuran X.ai, Elon Musk pada tanggal 5 November 2023 telah mengumumkan secara resmi peluncuran produk baru dalam jajaran produk X, yaitu Grok. Waktu peluncuran Grok oleh X tidak berselang lama setelah pada tanggal 30 Oktober 2023 yang lalu Presiden Joe Biden telah menandatangani Keputusan Presiden Amerika Serikat terkait dengan…