Semalam, Jumat (5/5/23), saya berkesempatan untuk bertemu dan berkenalan dengan kawan-kawan dari Matters Space, Matters Studio, Hunting Pasar Balikpapan, dkk lainnya dalam diskusi santai tentang membangun bisnis fotografi dan industri kreatif. Ketika saya memulai karir sebagai Juru Foto, hal yang paling sulit saya cari referensinya adalah tentang bagaimana caranya memulai usaha sebagai Juru Foto lepas…