Barangkali Anda termasuk pihak yang menunggu informasi kapan Windows 7 versi RTM akan resmi dirilis oleh Microsoft Corporation. Melalui blog resmi dari para pengembang Windows 7 diumumkan bahwa rilis Windows 7 versi RTM akan segera dilakukan oleh Microsoft. Bagi pelanggan bisnis, yang sudah berlanggan lisensi Microsoft dengan mekanisme Volume License (VL) berikut dengan Software Assurance…
Farewell for Pak Tony
“Ini adalah keputusan yang sangat berat bagi saya. Microsoft adalah perusahaan yang menganut nilai-nilai besar dengan pegawainya yang juga mempunyai semangat besar, dan saya pun sangat mencintai kehidupan saya selama bekerja untuk Microsoft 7 tahun belakangan ini. Namun, setelah melakukan pertimbangan dalam waktu beberapa bulan ini, saya telah siap untuk memulai pengembangan baru dalam karier…
Jejaring sosial ala FACEBOOK untuk perusahaan. Mungkingkah?
Pada suatu hari dikawasan pusat bisnis di Jakarta, terjadi percakapan berikut: Budi: Eh, kamu Ladung kan? Ladung: Iya. Saya Ladung. Hm, kamu siapa ya? Kok sepertinya kenal? Budi: Wah, aku Budi. Teman lama waktu masih SD dulu di Pulau Bunyu. Ladung: Oh iya. Ingat sekarang aku. Apa kabar? Sekarang tinggal dimana? Budi: Kabar baik nih….
Bekerja dengan XPS
Ketika kita bekerja menggunakan aplikasi komputer, kita selalu akan mendapatkan bahwa kita bekerja dengan banyak format dokumen, seperti: .DOC, .DOCX, . XLS, .XLSX, .JPG, .BMP, .GIF, .PDF, dll. Dokumen-dokumen tersebut menandai aplikasi apa yang bisa kita gunakan untuk membuka/bekerja dengan dokumen tersebut. Dari sekian banyak format dokumen tersebut, .XPS adalah satu diantaranya. Apabila Anda sehari-hari…
Outlook yang makin menyenangkan
Siapa yang tidak kenal Microsoft Office? Saya dan Anda bisa jadi adalah pihak-pihak yang pertama kali belajar dan mengenal aplikasi perkantoran dikomputer melalui aplikasi Microsoft Office. Atau mungkin saja, Anda sempat mengenal WordStar, Lotus 123, Chi Writer atau aplikasi sejenis lainnya sebelum Microsoft merilis Microsoft Office, walaupun aplikasi-aplikasi tersebut tidak sepopuler Microsoft Office. Banyak kemampuan…
SharePoint “14” menjadi SharePoint 2010
Pada tanggal 15 April 2009, Chris Capossela (Senior Vice President pada Microsoft’s Information Worker Product Management Group) mengumumankan beberapa produk baru Microsoft yang akan diluncurkan pada waktu dekat ini. Beberapa produk tersebut adalah: Exchange 2010, Office 2010, SharePoint Server 2010, Visio 2010 dan Project 2010. Produk-produk tersebut akan secara berurutan tersedia untuk konsumsi publik, mulai…
Kompatibilitas web browser pada Microsoft SharePoint
Beberapa waktu belakangan ini saya kerap kali mendapatkan pertanyaan dari beberapa rekan mengenai kompatibilitas web browser pada Microsoft Office SharePoint Server 2007 dan Microsoft Windows SharePoint Services 3.0. Untuk menjawab beberapa pertanyaan tersebut, berikut saya rangkum beberapa informasi yang barangkali dapat bermanfaat bagi Anda yang saat ini sedang bekerja dengan SharePoint atau bagi Anda yang…
Pilih yang mana ya ?!
Dengan semakin dekatnya waktu pemilihan Presiden pada bulan Juli 2009 yang akan datang, semakin marak kita simak dimedia massa geliat kampanye pasangan Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden Republik Indonesia. Sebagaimana layaknya kampanye yang bertujuan ‘jualan’, geliat kampanye para Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden-pun tidak lepas dari ‘jualan’ ide, janji serta konsep. Yang diikuti…
TechEd 2009
Seperti pada tahun-tahun sebelumnya, pada tahun 2009 ini, Microsoft kembali menyelenggarakan Microsoft TechEd yang merupakan sebuah acara yang ditujukan bagi kalangan pelaku/praktisi Teknologi Informasi yang tertarik dan ingin mendapatkan pengalaman langsung serta mengetahui segala sesuatu yang baru serta lebih advance, baik terhadap produk/teknologi yang baru akan dirilis oleh, perangkat lunak pendukungnya, platforms dan juga…
BING yang bukan sekedar mesin pencari
3 Juni 2009 yang lalu, Microsoft Corporation mengumumkan secara resmi BING. BING adalah sebuah terobosan terbaru dari Microsoft berkaitan dengan persaingan mesin pencari di internet. Microsoft mengklaim, bahwa BING bukan sekedar Search Engine melainkan juga Decision Engine. Sebuah terobosan yang diharapkan dapat lebih membantu para pengguna internet untuk menghemat waktu ketika melakukan pencarian informasi di…